Text
Orasi pengukuhan profesor riset bidang teknologi perbenihan tanaman hutan: Inovasi teknologi penanganan benih rekalsitran tanaman hutan dalam mendukung kelestarian hutan
Program pembangunan kehutanan untuk mendukung kelestarian hutan membutuhkan ketersediaan benih baik bersifat ortodok maupun rekalsitran. Buku orasi ini memaparkan tentang penanganan benih rekalsitran yang saat ini masih terkendala dalam penanganannya karena mudah rusak dan tidak dapat disimpan lama. Informasi dalam buku ini meliputi perkembangan penanganan benih rekalsitran, inovasi, strategi penerapan serta implikasi kebijkannya
| 20231017889 | (042.5) 630*232.315 DID o | Perpustakaan "R.I. Ardi Koesoema" (REF-3) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain