Text
Pemulihan lahan bekas tambang berbasis desa
Buku ini memberikan gambaran secara umum tentang pertambangan rakyat, pencemaran dan kerusakan lingkungan yang ditimbulkannya, kerugian ekonomi, konflik sosial serta kebijakan pemerintah dalam menanagai masalah tersebut. Sebagai pokok bahasan buku ini adalah upaya pemulihan bekas tambang rakyat/desa yang meliputi skema pemulihan, kemandirian desa, perencanaan pemulihan dan model pemulihan yang dapat dilakukan.
| 17211017113 | 630*114 KEM p | Perpustakaan "R.I. Ardi Koesoema" (BUK-6) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain