agroforestry pada hutan rakyat : sebuah keharusan
Dalam rentang pembangunan hutan saat ini, hutan rakyat muncul menjadi solusi terbaik dalam pemenuhan kebutuhan produksi kayu, pemenuhan pebaikan alam sekaligus menjadi sandaran menjanjikan dala pemenuhan kebutuhan ekonomi. Tujuan hutan rakyat akan multifungsi apabila diterapkan konsep agroforestry didalamnya sebagai manfaat tambahan dalam peningkatan ekonomidan jasa lingkungan. Perkembangan agroforestry pada hutan rakyat di harapkan kedepannya mampu menjawab berbagai fungsiu hutan yang saat ini belum optimal, mencakup produktivitas(produktivity), diversitas(diversity), kemandirian(self-regulation) dan stabilitas(stability).
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain