Text
Tumbuhan berguna Indonesia IV
Diterjemahkan oleh Badan Litbang Kehutanan
Tumbuhan berguna Indonesia jilid IV: A) Pelindung tanah, penutup tanah, penyubur tanah, pohon peneduh, dan penahan angin, terutama untuk perkebunan, b. Pohon-pohon peneduh untuk halaman dan jalan; B) Tanaman Pagar; C) Minyak Atsiri; D) Kamfer; E) Balsam; F) Harsa; G) Harsa Wangi; H) Gom; J) Caoutchouc; K) Getah Perca; L) Zat-zat sepeprti lilin; M) Minyak lemak dan biji-minyak; N) embalau (Gomlak); O) Kayu dan tongkat jalan; P) Tongkat rotan dan rotan; Q) Bambu; R) Barang Anyaman; S) Bahan serat: a) bahan pembungkus, b) penutup atap, c) bagian-bagian tanaman, serat-kulit batang dan serat-daun yang tidak diubah, d) bulu-buah dan bulu biji, e) lain-lain, f) kertas;T) Zat samak dan zat warna; U) Pinang, gambir, dan bahan penggantinya; V) Bahan makanan ternak, unggas dan ikan; W) Bahan makanan dan sayuran (termasuk lalab); X) Buah (yang dapat dimakan); Y) Makana ynag diawetkan; Z) Obat-obat dan jamu yang dikeringkan, juga racun ikan dan kayu-kayu wangi; AA) Rempah-rempah; BB) Bahan-bahan penyedap: a) coklat, b) kola, kopi dan bahan penggantinya, c) the dan bahan penggantinya, d) gula, alkohol, (juga yang tekhnis) dan cuka, e) tembakau, f) narkotika; CC) Biji-hias dan buah-hias.
Kata kunci: Tumbuhan berguna, Indonesia, Jilid IV
| 04231003772 | 630*166.1(594) HEY.t | Perpustakaan "R.I. Ardi Koesoema" (REF-2) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain